Buah murbei / mulberry dikenal sebagai buah unik dengan rasa asam manis . Tanaman ini
juga sering dimanfaatkan daunnya untuk makanan ulat sutera. Umumnya murbei dikonsumsi dalam bentuk jus atau langsung dimakan segar.
Buah murbei banyak sekali manfaatnya, untuk pegobatan misalnya :
- Demam
- Flu
- Malaria
- Rematik
- Diabetes
- Kaki gajah
- Radang mata merah
- Muntah darah, batuk berdahak
- Kolestrol tinggi
- Asma
- Hepatitis
- Vertigo
- Anemia
- Mengatasi permasalahan rambut
- Meningkatkan nafsu makan : konsumsi buah murbei secara teratur setiap makan pagi dan sore, insya Allah nafsu makan akan bertambah
- Mengatasi rambut beruban : blender murbei secukupnya, kemudian keramasi rambut dengan jus murbei 2 kali seminggu. insya Allah uban akan berkurang dan rambut akan tumbuh subur.
0 komentar:
Posting Komentar
#salam kenal yaaa... Jangan lupa tinggalkan jejakmu disini.